Sepertinya Path tidak mau ketinggalan dalam menyediakan sarana bagi para penggunanya untuk berkirim pesan secara cepat dan pribadi. Path sekarang menyediakan tab untuk melakukan chatting dengan teman-teman anda.
Anda suka menggunakan sticker saat memakai messenger lain. Chat di Path juga menyediakannya. Kalau mau lain dari yang lain, Path juga menyediakan sticker unik yang bisa anda gunakan setelah anda membelinya. Semakin menyenangkan saja menggunakan Path ini :)
No comments:
Post a Comment