Saat sedang membuat program jarkom, saya mencari-cari cara agar bisa mengubah warna latar belakang dari contextual action bar yang muncul bila saya melakukan longpress atau longclick pada sebuah EditText.
Ternyata mudah saja. Saya pakai android studio, pada file style.xml, tambahkan
<item name="android:actionModeBackground">@color/greenActionBar</item>
<item name="actionModeBackground">@color/greenActionBar</item>
bila menggunakan supporting API.
Bila tidak menggunakan supporting API, cukup baris pertama saja.
selanjutnya definisikan warna greenActionBar dengan:
<color name="greenActionBar">#00FF00</color>
sehingga styles.xml anda menjadi:
<resources>
<!-- Base application theme. -->
<style name="AppTheme" parent="Theme.AppCompat.Light.DarkActionBar">
<!-- Customize your theme here. -->
<item name="android:actionModeBackground">@color/greenActionBar</item>
<item name="actionModeBackground">@color/greenActionBar</item>
</style>
<color name="greenActionBar">#00FF00</color>color>
</resources>
semoga berguna!
No comments:
Post a Comment